Beberapa Kandidat Penyerang Tim Nasional Perancis di Putaran Final EURO 2016

Beberapa Kandidat Penyerang Tim Nasional Perancis di Putaran Final EURO 2016

Persaingan di lini depan tim nasional Perancis sepertinya akan semakin ketat; Didier Deschamps sepertinya harus terus memantau perkembangan para penyerang berkebangsaan Perancis di berbagai liga sepakbola. Olivier Giroud bisa saja kehilangan tempat di kuota 4 orang penyerang yang akan masuk ke tim nasional Perancis saat putaran final EURO 2016 nanti. Penampilan kurang baik yang diperlihatkan penyerang Arsenal tersebut di tingkat klub ataupun ketika mengenakan seragam tim nasional Perancis memang pantas membuat Deschamps ragu. Meski mencetak 1 gol ke gawang Stoke City; penyerang tersebut masih harus membuktikan diri bahwa ia telah kembali menjadi seorang penyerang yang produktif. Giroud masih memiliki kesempatan di sisa musim kompetisi kali ini guna mengamankan 1 tempat bagi dirinya di tim nasional Perancis.

Karim Benzema sepertinya akan menjadi penyerang utama yang dipilih oleh Didier Deschamps; penyerang Real Madrid ini memang mampu memperlihatkan penampilan yang konsisten meski bermain di bawah arahan manajer yang berbeda. Dari Spanyol; masih ada Antoine Griezmann yang juga tampil konsisten bersama Atletico Madrid. Meskipun lebih sering dimainkan sebagai penyerang kedua; Griezmann terbilang sangat produktif dalam mencetak gol. Hanya Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi yang mampu mencetak gol lebih banyak dari penyerang Perancis tersebut di La Liga musim lalu; 2 gol ke gawang Getafe saat Atletico Madrid menang 2 – 0 menunjukkan penyerang tersebut masih tampil konsisten dan produktif.

Pencetak gol terbanyak Ligue 1 musim lalu Alexandre Lacazette merupakan kandidat penyerang lain yang sepertinya akan mendapat tempat di tim nasional Perancis pada putaran final EURO 2016 nanti. Kendati begitu, namun menurut agen bola maxbet terakhir kali dipanggil ke tim nasional saat melawan Albania pada bulan Juni lalu dan baru mencatat 1 gol dari 8 pertandingan; selama penampilan Lacazette di kompetisi domestik tetap stabil maka ia tidak akan dilupakan oleh Deschamps. Anthony Martial menjadi kandidat penyerang muda yang masuk ke skuad Perancis setelah melihat penampilan bagusnya bersama Manchester United. Ia dapat menjadi faktor kejutan di lini depan Perancis ketika butuh gol ataupun pemecah konsentrasi pemain belakang lawan.